Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Mengganti Search Engine (Mesin Pencari) di Firefox


 Assalamu 'alaikum.


Saat pertama kali menggunakan browser Firefox, mesin pencari default pada bar link biasanya adalah yahoo. Sebagaimana kita ketahui, hasil pencarian yahoo biasanya tidak sebaik google.

Untuk menggantinya menjadi Google atau bing dan sebagainya, sobat bisa mengikuti tutorial di bawah.

Mengganti Mesin Pencari di Firefox dari Yahoo ke Google


1. Buka Firefox

2. Klik ikon search (simbol kaca pembesar) dan pilih Change search setting


3. Di bagian Default Search Engine, pilih Google.


Itulah artikel mengenai mengganti search engine di Firefox, semoga tutorial ini bermanfaat, dan have a nice day!



La Sidin
La Sidin Mahasiswa arsitektur pecinta seni, blogger pemula, Badminton Addict, Local guide level 5, dan Pecinta musik klasik serta pop,

Post a Comment for "Cara Mengganti Search Engine (Mesin Pencari) di Firefox"