Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

6 Tips Mengoptimalkan Situs atau Blog di Pencarian Google


Assalamu'alaikum.

Kemarin saya baru saja mengikuti semacam seminar online Webinar yang membahas tentang 6 tips yang perlu kita ketahui untuk membuat blog atau situs kita menduduki posisi yang lebih baik di hasil pencarian Google.

Jadi ceritanya seminggu yang lalu saya mendapat email dari Google Adsense bahwa akan diadakan webinar online pada tanggal 4 September 2019 yang linknya akan dikirim 30 menit sebelum acaranya dimulai.

 Berikut adalah 6 Tips yang dijabarkan oleh pembicara webinar saat itu



  • Konten Berkualitas
  • Search Friendly
  • Mobile Friendly
  • Cepat
  • Aman
  • Terstruktur
Saya kebetulan tidak terlalu menyimak apa yang disampaikan oleh pembicara waktu itu. Namun kalau kamu penasaran tentang penjabaran poin-poin di atas, kamu bisa baca Di Sini. Di situ dijelaskan lengkap tentang apa yang disampaikan selama webinar berlangsung.

Terimakasih sudah membaca :) Semangat terus ngeblognya, ya.


La Sidin
La Sidin Mahasiswa arsitektur pecinta seni, blogger pemula, Badminton Addict, Local guide level 5, dan Pecinta musik klasik serta pop,

Post a Comment for "6 Tips Mengoptimalkan Situs atau Blog di Pencarian Google"