Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Menggabungkan Garis di Autocad

Assalamu'alaikum.

Untuk menggabungkan garis-garis di AutoCAD menjadi satu kesatuan kita dapat menggunakan perintah bernama Join.

Join adalah salah satu command cad untuk menyatukan garis. Perintah ini juga bisa digunakan jika kamu ingin menggabungkan garis ketika membuat persegi menggunakan Line.


Gambar di atas adalah contoh garis yang masih belum bergabung.Untuk menggabungkan garis seperti di atas, ikuti tutorial di bawah.

Menggabungkan Garis di AutoCAD


1. Ketikkan perintah J (JOIN) lalu enter



2. Pilih garis yang akan digabungkan lalu enter



3. Semua garis telah tergabung menjadi satu.


Itulah cara menggabungkan garis di autocad. Semoga bermanfaat.

La Sidin
La Sidin Mahasiswa arsitektur pecinta seni, blogger pemula, Badminton Addict, Local guide level 5, dan Pecinta musik klasik serta pop,

Post a Comment for "Cara Menggabungkan Garis di Autocad"