Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Membagi Video Youtube ke Wattpad (Update 2021)

Memasukkan video youtube ke wattpad

Assalamu'alaikum.

Video yang dimasukkan dalam sebuah cerita di wattpad bisa memperkuat kesan yang ingin kita tampilkan dalam sebuah cerita. Tidak harus ada sih, cuma kalau ada pasti akan membuat cerita yang kita buat lebih hidup dan berkesan.

Kita bisa menambahkan video sedih jika chapter yang sedang kita tulis berisi tentang kesedihan. Kita bisa menambah video bahagia jika suasana dalam cerita sedang bahagia, atau kita dapat menambahkan video romantis jika susasana yang sedang diabangun dalam cerita adalah susasana romantis.

Di postingan ini saya akan menjelaskan bagaimana cara memasukan video youtube ke cerita wattpad. Cara ini sebenarnya sangat mudah. Untuk lebih jelasnya ikuti langkah di bawah.

Menyisipkan Video Youtube di Wattpad

Berbeda dengan novel biasa, di wattpad kita bisa menyisipkan video wattpad di bagian media (bagian paling atas di setiap chapter/bagian cerita) atau menyisipkannya langsung ke dalam isi paragraf cerita.

Menyisipkan Video Youtube di Media

1. Saat sedang menulis cerita, klik ikon Ketuk untuk menambahkan media

ketuk mediaa


2. Pilih Tambahkan Video Youtube

memilih pilihan tambah video youtube


3. Cari nama video Youtube yang kamu inginkan di kotak Telusuri Youtube

mengklik kotak penerlusuran youtube


4. Klik video yang kamu cari

mengklik video yang diinginkan


5. Klik pilihan Tambahkan 

menekan tombol tambahkan


6. Selesai, video youtube telah ditambahkan di media cerita wattpad

Hasilnya


Menyisipkan Video Youtube di Isi cerita


Prinsipnya sama seperti menambahkan video youtube di media. Kamu hanya perlu mengklik ikon video di pojok kanan bawah, dan sisanya sama seperti tutorial di atas.

menekan ikon video


Hasilnya setelah dipublikasi akan seperti ini

hasil setelah dipublikasi


Itulah postingan mengenai cara membagi video youtube di wattpad. Semoga tutorial ini bermanfaat dan membantu kamu. Terimakasih sudah berkunjung, ya!


La Sidin
La Sidin Mahasiswa arsitektur pecinta seni, blogger pemula, Badminton Addict, Local guide level 5, dan Pecinta musik klasik serta pop,

Post a Comment for "Cara Membagi Video Youtube ke Wattpad (Update 2021)"