Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Apa itu Surel di Wattpad [Update 2021]

Surel di wattpad
Assalamu 'alaikum.

Surel adalah singakatan dari Surat Elekronik alias Email jika diartikan ke bahasa inggris. Banyak pengguna yang baru mengenal wattpad kebingunan dengan apa arti surel di wattpad. Saat mendaftar wattpad pertama kali, ada sebuah kolom pendaftaran yang meminta alamat surel.

mengisi surel di wattpad

Isilah surel ini dengan alamat email yang kamu miliki. Jangan lupa memasukkan pula data lain berupa nama pengguna, kata sandi, dan tanggal lahir untuk mulai membuat akun wattpad sendiri.
(Contoh surel wattpad seperti lasidin44@gmail.com, lasidin44@ymail.com, dsb)




Jika kamu belum memiliki surel untuk mendaftar wattpad, silahkan ikuti cara membuatnya di Cara Membuat akun gmail tanpa Verifikasi Nomor Telepon untuk membuat email dengan cepat tanpa perlu memasukkan nomor telepon.

Sebenarnya penggunanaan nama surel kurang populer di kalangan masyarakat indonesia. Orang pada umumnya lebih mengenal istilah Email yang memiliki arti Electronic Mail. Padahal pada beberapa situs yang membutuhkan pendaftaran seperti wattpad, istilah surel lebih sering digunakan.

Baiklah itulah penjelasan mengenai apa itu alamat surel yang sering muncul di kolom pendaftaran wattpad. Semoga Artikel ini bisa membantu sobat memahami apa itu surel dan tidak kebingungan lagi mencari tahu cara mengisi surel di wattpad.




Terimakasih banyak sudah membaca postingan di blog ini dan selamat membaca novel di wattpad!

La Sidin
La Sidin Mahasiswa arsitektur pecinta seni, blogger pemula, Badminton Addict, Local guide level 5, dan Pecinta musik klasik serta pop,

Post a Comment for "Apa itu Surel di Wattpad [Update 2021]"